Beranda Topik #keagamaan

Topik: #keagamaan

Pemkot Tangerang Bakal Gelar Kampung Ramadhan

0
Menjelang Bulan Suci Ramadhan, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang bakal merangkai kegiatan Islami yang dikemas dengan kegiatan Kampung Ramadhan. Kegiatan itu merupakan agenda tahunan yang...

Dewan Masjid Indonesia Tangsel 2016-2021 Dilantik

0
Sebanyak 66 Pengurus Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) masa bakti 2016-2021 dilantik oleh ketua DMI Banten di masjid MAN Insan Cendikia, Jalan...

Jamaah Haji 2017 di Tangsel Didominasi Pendaftar Antrean 2013

0
Jumlah kouta jamaah haji di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) bertambah di setiaptahunnya. Tahun ini jumlah calon jamaah haji yang akan diberangkatkan yaitu sebanyak 1500 orang....

Tim Hadroh Al-Ankabut Polsek Pasarkemis Peringati Isra Miraj

0
Memperingati Isra Miraj 1438 H, Polsek Pasarkemis menampilkan alunan musik marawis yang ditampilkan oleh tim hadroh Al-Ankabut yang digelar di Masjid Al-latif Polres Kota...

Forum Sedulur Sumbagsel Peringati Isra Miraj di Ciputat

0
Forum Sedulur Sumbagsel (FSS) memperingati perayaan Isra Miraj di Masjid Agung Al Jihad di persimpangan Pasar Ciputat, Jalan H Usman No. 1, Ciputat, Tangerang...

MUI Kabupaten Tangerang Minta Masyarakat Waspada Ajaran Menyimpang

0
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Tangerang menghimbau agar masyarakat untuk mewaspadai ajaran menyimpang berkedok pengajian yang terjadi pada akhir-akhir ini. Kasus terakhir adalah penggandaan...

GP Ansor Kabupaten Tangerang Amankan Hari Paskah

0
Dalam mempererat Kebhinekaan dan Kebangsaan Indonesia khususnya di Kabupaten Tangerang, Gerakan Pemuda Ansor (GP Ansor) Kabupaten Tangerang ikut mengamankan perayaan ibadah Jumat Agung (Wafat...

Budayawan Maknai Nyepi sebagai Pendekatan kepada Tuhan

0
Hari Raya Nyepi adalah hari dirayakan umat Hindu ketika tahun baru Saka. Nyepi jatuh pada hitungan Tilem Kesanga (9) atau kerap dipercaya sebagai hari...

Ribuan Umat Hindu Rayakan Nyepi di Pura Parahyangan Jagat Guru Serpong

0
Tahun Baru Saka yang menjadi peringatan Hari Raya Nyepi, diikuti ribuan umat Hindu se-Banten di Pura Parahyangan Jagat Guru, Nusaloka BSD, Serpong. Ketua Bamus Banjar...

Ciptakan Kamtibmas, Polsek Pasakemis Tausiyah Subuh

0
Berbagai cara pembinaan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) dilakukan Panit Sabhara Polsek Pasarkemis. Salah satunya melalui pendekatan keagamaan yakni tausiyah subuh. Panit Sabhara Polsek Pasarkemis,...
Advertisement

PILIHAN EDITOR