Topik: #penangkapanpelaku
Polisi Bandara Soetta Tangkap DPO Polres Ketapang
Seorang pria berinisial HU ditangkap Polisi di Terminal 1 Bandara Soekarno-Hatta (Soetta). Pria yang masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO) itu diamankan aparat di...
Polda Metro Jaya Ringkus 2 Pelaku Skimming
Subdit Resmob Ditreskrimum Polda Metro Jaya ringkus 2 pelaku penggandaan kartu kredit dan ATM atau sering disebut skimming. Adapun kedua tersangka tersebut yakni, AYS...
Mabes Polri Ringkus 7 Tersangka Perdagangan Orang
Sebanyak 7 orang pelaku yang terlibat dalam sindikat perdagangan orang tiba di Terminal 1C Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Selasa (16/8/2016). Ketujuh tersangka tersebut dikawal ketat...
Mabes Polri Musnahkan 1.663 Kg Ganja Kering di Bandara Soetta
Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Mabes Polri memusnahkan barang bukti Narkotika jenis Ganja dengan jumlah total 1.663 kilogram dari hasil penangkapan jaringan Aceh. Barang...
Polisi Bekuk 2 Tersangka Pembunuhan yang Mayatnya Dibakar di Kebun Warga...
Kepolisian Resort (Polres) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dibantu dengan Direktorat Reserse Kriminal Umim (Ditreskrimum) Polda Metro Jaya dengan cepat membekuk tersangka pembunuhan pria yang...
Polsek Legok Ringkus Sindikat Pencurian Rumah Kontrakan
Unit Resort Kriminal (Reskrim) Polsek Legok telah mengungkap kasus pencurian di kampung Babakan Barat RT 002/001 Kelurahan Babakan, Kecamatan Legok, Kabupaten Tangerang.
Polsek Legok awalnya...
Ini Cara Polres dan Bea Cukai Bandara Bekerjasama Ungkap Jaringan Narkoba...
Petugas Bea Cukai Soekarno-Hatta bekerjasama dengan Polresta Bandara Soekarno-Hatta kembali membongkar sindikat narkoba jaringan Internasional. Upaya pengedaran sebanyak 74 kilogram methamphetamine atau Sabu berhasil...
Diteriaki Maling oleh Warga Cisauk, Terduga Curanmor Babak Belur
Sial! Mungkin kata tersebut yang pertama keluar dari mulut seorang pemuda Bogor saat 'metik' motor orang lain namun diketahui sang pemilik. Pemuda berusia 24...
Polisi Bandara Soetta Ciduk Pencuri Motor asal Kampung Melayu
Seorang pria berinisal AI (24) harus berurusan dengan Polisi dan mendekam di balik jeruji lantaran melakukan pencurian sepeda motor di Area Parkir Sepeda Motor...
Wanita Tersangka Geser Tas di Bandara Soetta Diringkus Polisi
Seorang wanita berinisial AFF (33) warga Pasar Kemis, Tangerang diringkus oleh Satuan Reserse Kriminal Polresta Bandara Soekarno-Hatta lantaran mencuri di Terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta.
“Pada...