Topik: #tradisi
Forsil Persibatra Tangsel Gelar 5000 Pangsi
Forum Silaturahmi Perguruan Silat dan Budaya Tradisi (Forsil Persibatra) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mengadakan Gebyar 5000 Pangsi di Lapangan Indika Bintaro Jaya sektor 7 Bintaro...
Tarian Cukin Merepresentasikan Budaya 4 Etnis di Kabupaten Tangerang
Tari Cukin menjadi tarian kebanggaan Kabupaten Tangerang. Tarian yang murni diciptakan untuk identitas daerah tersebut mewakili kebudayaan 4 etnis yang berada di wilayah Kabupaten...
Tradisi Bedug, Cara Warga Muncul Berkumpul Seusai Tarawih
Warga Rukun Warga (RW) 03, Kelurahan Muncul, Setu, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) punya cara sendiri yang rutin dilakukan pasca melakukan salat tarawih. Dari berkumpul...
Perayaan Peh Cun, Walikota Buka Final Dayung Perahu Naga di Cisadane
Perayaan Peh Cun 2016 digelar di Sungai Cisadane, Kota Tangerang, berjalan meriah. Ratusan warga Tionghoa dan warga sekitar sungai Cisadane antusias menghadiri acara Peh...
Warga Tangerang Siapkan Perayaan Peh Cun
Perayaan Peh Cun diperingati tanggal 5 bulan 5 tahun China. Di Kota Tangerang, warga Tionghoa merayakan Peh Cun diselenggarakan di Sungai Cisadane, Kota Tangerang, pukul...
Warga Tangerang Sambut Ramadan dengan Tradisi Munggahan
Warga Tangerang menyambut bulan Ramadan dengan tradisi 'munggahan'. Sebagian besar gelaran tradisi munggahan tersebut dilakukan dengan kumpul keluarga dan makan bersama.
Diketahui, 'Munggahan' berarti penjamuan...
Warga Pamulang Munggahan Jelang Ramadan
Puluhan ibu-ibu rumah tangga menggelar munggahan dengan memasak dan makan bersama di pinggir jalan Gang Ketapang 2 Komplek Reni Jaya, Pamulang, Tangerang Selatan (Tangsel),...